Selasa, 28 Juni 2011
Reisa Kartikasari: Merawat Diri dengan Jamu
Jika Puteri Indonesia 2010, Nadine Alexandra Dewi Ames bersiap jelang Miss Universe 2011, lain lagi dengan dr Reisa Kartikasari, Runner Up Puteri Indonesia 2010. Perempuan kelahiran Malang, 24 Desember 1985 ini mempersiapkan diri menuju kontes kecantikan dunia, Miss International 2011.
Reisa akan menjalani karantina di bulan Oktober selama tiga minggu sebelum malam puncak penghargaan Miss International. Sambil menunggu bulan Oktober, selama di Indonesia, Reisa melanjutkan berbagai persiapan seperti public speaking, catwalk, perawatan tubuh, beauty class, hingga olah raga rutin dengan personal trainer. Persiapan yang sama juga dilakukan Nadine yang bersiap menuju Miss Universe.
Bedanya, selain perawatan dari luar, Reisa rutin meminum jamu racikan Mooryati Soedibyo. “Ibu Mooryati memberikan jamu khusus lengkap dengan jadwal konsumsi yang berbeda setiap harinya. Jamu yang diminum pada Senin-Selasa, berbeda dengan jamu yang dikonsumsi Rabu-Kamis. Begitu pun dengan jamu yang diminum setiap Jumat, Sabtu, dan Minggu, semuanya berbeda. Jamu-jamu ini harus rutin diminum," jelasnya kepada Kompas Female seusai acara Wisudan Santana di aula Sasono Wiwoho, Mangunsarkoro 69, Menteng, Jakarta, Minggu (26/6/2011) lalu.
Kebiasaan baru
Minum jamu dengan jadwal khusus dan jenis yang berbeda menjadi kebiasaan baru bagi Reisa. "Sebelum menjadi Puteri Indonesia, saya hanya minum vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh dari dalam. Saya minum vitamin C dan vitamin E. Karena saya punya klinik, saya menggunakan produk-produk yang ada di klinik saya. Sekarang, untuk perawatan dari dalam, saya meminum jamu saja,” ungkap dokter umum lulusan Universitas Pelita Harapan tahun 2009 ini.
Pengalaman Reisa selama menjalani gelar Puteri Indonesia Lingkungan menjadi salah satu bekal dan nilai tambah menuju Miss International. Keterlibatannya di berbagai program lingkungan, diharapkan mampu membekali dirinya membawa nama Indonesia di ajang internasional.
Selama menjadi Puteri Indonesia Lingkungan 2010, Reisa juga terpilih sebagai Duta Energi Bersih pada Mei 2011 lalu. Duta Energi Bersih fokus pada program konversi energi bersih di Indonesia. Perempuan penggemar aksesoris ini juga aktif dalam kegiatan "Go Green" Club dan berpartisipasi aktif dalam kegiatan "hijau" seperti penanaman seribu pohon dan pembangunan hutan mangrove.
Sc : KOMPAS
Nadine Alexandra Dewi: Bekali Diri Menuju Miss Universe
Memenangkan kontes kecantikan tingkat nasional bukanlah akhir, melainkan awal dari perjuangan yang sesungguhnya. Serangkaian tugas dilakukan Puteri Indonesia selama satu tahun penuh. Puncaknya, Puteri Indonesia membawa nama Indonesia di ajang kontes kecantikan Internasional.
Nadine Alexandra Dewi Ames, puteri Indonesia 2010 mengatakan telah melakukan berbagai persiapan untuk mengikuti ajang Miss Universe September 2011. Nadine telah mengikuti berbagai kelas public speaking, general knowledge, beauty class, menjalani perawatan tubuh rutin, hingga olah raga dengan personal trainer.
Olah fisik
“Saya punya personal trainer dua orang, untuk gym dan pilates. Keduanya sangat mengerti tubuh saya dan tahu saya harus melakukan apa untuk mendapatkan hasil yang terbaik,” ujar Nadine saat ditemui Kompas Female usai acara Wisudan Santana di aula Sasono Wiwoho,
Mangunsarkoro 69, Menteng, Jakarta, Minggu (26/6/2011) lalu.
Nadine mengaku tidak pernah serius melakukan olah raga seperti sekarang. “Dulu saya pernah main sepak bola dan basket, tapi hanya untuk senang-senang. Sejak umur 15 tahun saya lebih suka dance. Selama kuliah di Inggris saya ikut komunitas hip-hop di sana,” ungkap perempuan kelahiran 23 Mei 1991 ini.
Sejak menjalani peran sebagai Puteri Indonesia, perempuan yang gemar bacaan filsafat ini mengalami ketatnya menjaga bentuk tubuh dan asupan makanan. “Massa otot, berat lemak, sampai kadar kolesterol juga dihitung setiap kali bertemu personal trainer,” tambahnya.
Mengenal diri melalui public speaking
Sebagai salah satu cara mengasah kemampuan public speaking untuk ajang Miss Universe, Nadine mengaku belajar melalui video dari para mantan puteri Indonesia yang mengikuti ajang internasional.
“Mungkin mereka pernah berbuat salah, namun kita tidak punya hak untuk menghakimi mereka karena kita juga belum pernah berada di posisi mereka kan? Semua itu terjadi di luar dugaan
karena keadannya sangat kompleks. Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di atas panggung,” jelasnya.
Nadine berharap bisa belajar banyak dari video-video yang dipelajarinya. Kalaupun nantinya membuat kesalahan, ia berharap dapat cepat menenangkan diri dan menjadikan semuanya pelajaran.
“Kami diberi bekal untuk belajar di ruangan kecil dulu, di ruang lingkup yang kecil. Saya akan memutar ulang dan melihat semua video saya saat karantina di Indonesia agar saya tahu kesalahan saya dan bisa segera mengubahnya saat berangkat ke luar negeri nanti,” ujar perempuan berdarah Inggris-Solo ini.
Mengenai kemampuan berbahasa Inggris, putri bungsu dari pasangan suami-istri beda Negara ini merasa percaya diri. Kemampuan yang lahir alami ini justru menjadi modal baginya dalam berkomunikasi di kompetisi kecantikan dunia tersebut.
”Saya sudah menguasai bahasa Inggris sejak kecil, sehingga itu jadi modal saya untuk berlaga di ajang Miss Universe. Panitia memang mengizinkan untuk menggunakan bahasa negara masing-masing, tapi saya akan tetap menggunakan bahasa Inggris sebagai nilai tambah,” ujar perempuan berpostur 170 cm ini
Sc : KOMPAS
Nadine Alexandra Dewi Ames, puteri Indonesia 2010 mengatakan telah melakukan berbagai persiapan untuk mengikuti ajang Miss Universe September 2011. Nadine telah mengikuti berbagai kelas public speaking, general knowledge, beauty class, menjalani perawatan tubuh rutin, hingga olah raga dengan personal trainer.
Olah fisik
“Saya punya personal trainer dua orang, untuk gym dan pilates. Keduanya sangat mengerti tubuh saya dan tahu saya harus melakukan apa untuk mendapatkan hasil yang terbaik,” ujar Nadine saat ditemui Kompas Female usai acara Wisudan Santana di aula Sasono Wiwoho,
Mangunsarkoro 69, Menteng, Jakarta, Minggu (26/6/2011) lalu.
Nadine mengaku tidak pernah serius melakukan olah raga seperti sekarang. “Dulu saya pernah main sepak bola dan basket, tapi hanya untuk senang-senang. Sejak umur 15 tahun saya lebih suka dance. Selama kuliah di Inggris saya ikut komunitas hip-hop di sana,” ungkap perempuan kelahiran 23 Mei 1991 ini.
Sejak menjalani peran sebagai Puteri Indonesia, perempuan yang gemar bacaan filsafat ini mengalami ketatnya menjaga bentuk tubuh dan asupan makanan. “Massa otot, berat lemak, sampai kadar kolesterol juga dihitung setiap kali bertemu personal trainer,” tambahnya.
Mengenal diri melalui public speaking
Sebagai salah satu cara mengasah kemampuan public speaking untuk ajang Miss Universe, Nadine mengaku belajar melalui video dari para mantan puteri Indonesia yang mengikuti ajang internasional.
“Mungkin mereka pernah berbuat salah, namun kita tidak punya hak untuk menghakimi mereka karena kita juga belum pernah berada di posisi mereka kan? Semua itu terjadi di luar dugaan
karena keadannya sangat kompleks. Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di atas panggung,” jelasnya.
Nadine berharap bisa belajar banyak dari video-video yang dipelajarinya. Kalaupun nantinya membuat kesalahan, ia berharap dapat cepat menenangkan diri dan menjadikan semuanya pelajaran.
“Kami diberi bekal untuk belajar di ruangan kecil dulu, di ruang lingkup yang kecil. Saya akan memutar ulang dan melihat semua video saya saat karantina di Indonesia agar saya tahu kesalahan saya dan bisa segera mengubahnya saat berangkat ke luar negeri nanti,” ujar perempuan berdarah Inggris-Solo ini.
Mengenai kemampuan berbahasa Inggris, putri bungsu dari pasangan suami-istri beda Negara ini merasa percaya diri. Kemampuan yang lahir alami ini justru menjadi modal baginya dalam berkomunikasi di kompetisi kecantikan dunia tersebut.
”Saya sudah menguasai bahasa Inggris sejak kecil, sehingga itu jadi modal saya untuk berlaga di ajang Miss Universe. Panitia memang mengizinkan untuk menggunakan bahasa negara masing-masing, tapi saya akan tetap menggunakan bahasa Inggris sebagai nilai tambah,” ujar perempuan berpostur 170 cm ini
Sc : KOMPAS
Kamis, 23 Juni 2011
Rabu, 22 Juni 2011
Stunning ... MISS USA 2011 IS ALYSSA CAMPANELLA !!!
Photo: Crowning Moment of Alyssa Campanella as Miss USA 2011
Road to Miss Universe 2011:More photos of crowning Moment of Miss USA 2011 Alyssa Campanella. Alyssa Campanella will represent United States in Miss Universe 2011.
Courtesy of Miss Universe Organization.
Finola Guinnane
More photos of Finola Guinnane, Miss Northern Ireland 2011
Finola Guinnane Wins Miss Northern Ireland 2011
22 year old Finola Guinnane was crowned Miss Northern Ireland 2011
Road to Miss World 2011:
Finola Guinnane was crowned Miss Northern Ireland 2011 at the Europa Hotel on Belfast on June 13, 2011. Finola is 22 year old and stands 1.70 m. She will represent Northern Ireland in Miss World 2011 Pageant.
Coutesy of Miss Northern Ireland, Beauty Pageant News.
Finola Guinnane was crowned Miss Northern Ireland 2011 at the Europa Hotel on Belfast on June 13, 2011. Finola is 22 year old and stands 1.70 m. She will represent Northern Ireland in Miss World 2011 Pageant.
Coutesy of Miss Northern Ireland, Beauty Pageant News.
Jana Lynn Outerbridge Wins MIss Bermuda 2011
Jana Lynn Outerbridge won Miss Bermuda 2011
Road to Miss World 2011:
Jana Lynn Outerbridge was crowned Miss Bermuda 2011 at the Fairmont Southampton Hotel on June 12, 2011. Jana Lynn Outerbridge is 22 year old and will compete in Miss World 2011 pageant.
Channing Dill was the 1st runner up; Rachel Sawden was the 2rd runner up; Cratonia Smith was the 3rd runner up while Sharmaine Landy was the 4th runner up.
http://bernews.com/
Jana Lynn Outerbridge was crowned Miss Bermuda 2011 at the Fairmont Southampton Hotel on June 12, 2011. Jana Lynn Outerbridge is 22 year old and will compete in Miss World 2011 pageant.
Channing Dill was the 1st runner up; Rachel Sawden was the 2rd runner up; Cratonia Smith was the 3rd runner up while Sharmaine Landy was the 4th runner up.
http://bernews.com/
Katarina Prnjak Wins Miss Croatia 2011
Katarina Prnjak Crowned Miss Croatia 2011 Road to Miss World 2011:
Katarina Prnjak was crowned Miss Hrvatske 2011 or Miss Croatia 2011 in Zagreb on June 12, 2011. Katarina is 21 year old and will represent Croatia in Miss World 2011. Nejra Pršić was the first runner-up and Maja Marinić was the second runner-up.
Photo Credit : http://www.timesofbeauty.com/
Katarina Prnjak was crowned Miss Hrvatske 2011 or Miss Croatia 2011 in Zagreb on June 12, 2011. Katarina is 21 year old and will represent Croatia in Miss World 2011. Nejra Pršić was the first runner-up and Maja Marinić was the second runner-up.
Photo Credit : http://www.timesofbeauty.com/
Vanca Grgec wina Mister Croatia 2011
Vanja Grgeč was crowned the Mistera Hrvatske 2011 or Mister Croatia 2011 title in Zagreb on June 12, 2011. He will go to Mister World if the pageant is held during his reign. Luka Ivić and Marin Maričić completed the Top 3.
Courtesy of Vecernji, the times of beauty.
Courtesy of Vecernji, the times of beauty.
Selasa, 21 Juni 2011
Tania Bambaci wins Miss Mundo Italy 2011
Road to Miss World 2011:
Tania Bambaci has just been crowned Miss Mundo Italia 2011/ Miss World Italia 2011/Miss Mondo Italia 2011 at the Area Blue Salento in Gallipoli on June 11, 2011. Tania Bambaci is 21 year old and stands 1.80m. She will represent Italia in Miss World 2011.
Tania Bambaci has just been crowned Miss Mundo Italia 2011/ Miss World Italia 2011/Miss Mondo Italia 2011 at the Area Blue Salento in Gallipoli on June 11, 2011. Tania Bambaci is 21 year old and stands 1.80m. She will represent Italia in Miss World 2011.
Label:
Miss Mundo Italy,
Miss World 2011,
Tania Bambaci
Miss Albania Universe 2011 - Xhesika Berberi
Road to Miss Universe 2011:
Xhesika Berberi has been just crowned Miss Albania Universe 2011. She will represent Albania in Miss Universe 2011 in Brazil on September 12th.
Credit: Miss Albania Universe
Xhesika Berberi has been just crowned Miss Albania Universe 2011. She will represent Albania in Miss Universe 2011 in Brazil on September 12th.
Credit: Miss Albania Universe
Ronnia Fornste Win Miss Universe Sweden 2011
20 year old Ronnia Fornstedt Crowned Miss Universe Sweden 2011
Ronnia Fornstedt has just been crowned Miss Universe Sweden 2011. Ronnia is 20 year old and stands 5’10”. She will represent Sweden in Miss Universe 2011 pageant.
Senin, 20 Juni 2011
Amanda Villanova Win Miss Mundo de Puerto Rico 2011
Amanda Vilanova Crowned Miss World Puerto Rico 2011.
Amanda Vilanova Crowned Miss Mundo de Puerto Rico 2011/ Miss World Puerto Rico 2011 on June 9, 2011. 19-year-old Amanda Vilanova won and she will represent Puerto Rico in Miss World 2011 pageant.
http://www.voy.com/200721/
Amanda Vilanova Crowned Miss Mundo de Puerto Rico 2011/ Miss World Puerto Rico 2011 on June 9, 2011. 19-year-old Amanda Vilanova won and she will represent Puerto Rico in Miss World 2011 pageant.
http://www.voy.com/200721/
Sara El-Khouly For Miss Egypt Universe 2011
Road to Miss Universe 2011:
Sara El-Khouly, Miss Egypt World 2010, is now Miss Egypt Universe 2011. She was crowned Miss Egypt Universe 2011 last night, June 9, 2011. Elkhouly is 22 year old and stands 5’9′. She will represent Egypt in Miss Universe 2011 pageant. http://www.voy.com/197533/105233.html
Sara El-Khouly, Miss Egypt World 2010, is now Miss Egypt Universe 2011. She was crowned Miss Egypt Universe 2011 last night, June 9, 2011. Elkhouly is 22 year old and stands 5’9′. She will represent Egypt in Miss Universe 2011 pageant. http://www.voy.com/197533/105233.html
Label:
Miss Egypt,
Miss Universe 2011,
Sara El-Khouly
Aoife Hannon Win Miss Universe Ireland 2011
Road to Miss Universe 2011:
Aoife Hannon was crowned Miss Universe Ireland 2011 at The Burlington Hotel in Dublin on June 10, 2011. Aoife is 19 year old and stands 5’10”. She will represent Ireland in Miss Universe 2011. Hannah Devane was the first runner-up and Kate McDaid was the second runner-up.
Courtesy of The times of beauty/Rozanna Purcell
Aoife Hannon was crowned Miss Universe Ireland 2011 at The Burlington Hotel in Dublin on June 10, 2011. Aoife is 19 year old and stands 5’10”. She will represent Ireland in Miss Universe 2011. Hannah Devane was the first runner-up and Kate McDaid was the second runner-up.
Courtesy of The times of beauty/Rozanna Purcell
Angela Ruiz
Angela Ruiz selected Miss Supranational Venezuela 2011
Road to Miss Supranational 2011:
Angela Ruiz, the first runner-up of Miss Venezuela 2010, has been chosen by Miss Venezuela Organization’s President Osmel Sousa to represent the country at Miss Supranational 2011 to be held in Opole, Poland, on August 20th.
Ruiz said that she has been preparing for the contest since she was given the news, with the objective of winning the crown. The 21-year old model, who stands 1.80 m in height, participated in the International Queen of Coffee pageant last January, where she was the 1st runner-up. She also took part in contests like Top Model of the Year, Elite Model Latina and Supermodel of Venezuela. Angela represented Monagas in the last edition of the Miss Venezuela pageant, where she came in 5th place (named 1st runner-up).
Angela Ruiz, the first runner-up of Miss Venezuela 2010, has been chosen by Miss Venezuela Organization’s President Osmel Sousa to represent the country at Miss Supranational 2011 to be held in Opole, Poland, on August 20th.
Ruiz said that she has been preparing for the contest since she was given the news, with the objective of winning the crown. The 21-year old model, who stands 1.80 m in height, participated in the International Queen of Coffee pageant last January, where she was the 1st runner-up. She also took part in contests like Top Model of the Year, Elite Model Latina and Supermodel of Venezuela. Angela represented Monagas in the last edition of the Miss Venezuela pageant, where she came in 5th place (named 1st runner-up).
This will be the 3rd edition of the Miss Supranational pageant.
Courtesy Prensa de Monagas, Global Beauties.
Irina de Giorgi Win Miss Earth Switzerland 2011
Road to Miss Earth 2011:
Irina de Giorgi was crowned Miss Earth Schweiz 2011 or Miss Earth Switzerland 2011 at the gala held on June 5, 2011 in Zurich. Irina de Giorgi was 21 year old and stands 1.73 m. She will represent Switzerland in Miss Earth 2011 pageant in Pattaya, Thailand. Runners-up in the contest were Melika Sghiar, Miss Fire; Angelina Rau, Miss Air; and Selina Weber, Miss Water.
Photos : World Showbiz
Irina de Giorgi was crowned Miss Earth Schweiz 2011 or Miss Earth Switzerland 2011 at the gala held on June 5, 2011 in Zurich. Irina de Giorgi was 21 year old and stands 1.73 m. She will represent Switzerland in Miss Earth 2011 pageant in Pattaya, Thailand. Runners-up in the contest were Melika Sghiar, Miss Fire; Angelina Rau, Miss Air; and Selina Weber, Miss Water.
Photos : World Showbiz
Langganan:
Postingan (Atom)